Polri Peduli, Kapolresta Cirebon Berikan Bantuan Kepada Anak Berkebutuhan Khusus

    Polri Peduli, Kapolresta Cirebon Berikan Bantuan Kepada Anak Berkebutuhan Khusus

    CIREBON - Kapolresta Cirebon, Kombes Pol Sumarni, S.I.K, S.H, M.H, melaksanakan kegiatan Polri Peduli, Kamis (31/10/2024). Dalam kegiatan tersebut, petugas memberikan bantuan kepada anak berkebutuhan khusus di Desa Getasan Kec. Depok Kab. Cirebon.

    Kegiatan Polri Peduli juga turut dihadiri Kabag Ops Polresta Cirebon AKBP H.PURNAMA, S.H., M.H., Kabag SDM Polresta Cirebon KOMPOL DIDIN JARUDIN, S.Sos., M.M., Kabag Ren Polresta Cirebon KOMPOL ACEP ANDA, S.H., M.H., Kasat Reskrim Polresta Cirebon KOMPOL SISWO DE CUELLAR TARINGAN, SH., S.I.K., M.M, Kasat Narkoba Polresta Cirebon KOMPOL DEDE HENDRAWAN, S.H., M.H., Kasat Lantas Polresta Cirebon KOMPOL MANGKU ANOM SUTRESNO, S.H., S.I.K., M.H., Kasiwas Polresta Cirebon AKP SRI NURYATI, S.H, Kapolsek Depok Polresta Cirebon AKP AFANDI, S.H., M.H, dan Kasi Propam Polresta Cirebon IPTU ENJAY SONJAYA.

    Dalam kegiatan tersebut, Kapolresta Cirebon, Kombes Pol Sumarni, S.I.K, S.H, M.H, mengunjungi rumah salah satu warga di wilayah Desa Getasan Kec. Depok Kab. Cirebon. Pihaknya memberikan bantuan dengan membuatkan toilet dirumah tersebut serta memberikan tali asih kepada Anak Berkebutuhan Khusus.

    "Saya ingin menegaskan bahwa kegiatan Polri Peduli ini merupakan wujud komitmen kami dalam mendukung dan memperhatikan anak-anak berkebutuhan khusus dengan memberikan bantuan berupa pembuatan toilet dan tali asih" Ucap Kapolresta Cirebon.

    Kapolresta Cirebon Kombes Pol. Sumarni, S.I.K., S.H., M.H., berharap anak-anak ini merasa diperhatikan dan mendapatkan semangat untuk menjalani hidup yang lebih baik.

    "Dengan memberikan dukungan moril dan materil agar anak-anak istimewa tersebut merasa diperhatikan dan terus ceria serta semangat dalam menjalani masa depannya. Semoga bantuan yang diberikan memberikan manfaat bagi mereka, " katanya.

    polrestacirebon
    Panji Rahitno

    Panji Rahitno

    Artikel Sebelumnya

    Dukung Program Asta Cita Presiden, Polresta...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri Peduli, Kapolresta Cirebon Berikan Bantuan Kepada Anak Berkebutuhan Khusus
    Dukung Program Asta Cita Presiden, Polresta Cirebon Gelar Pembinaan Ekonomi Kreatif Bagi Anak Jalanan
    Kuwu Desa Balad Kec. Dukupuntang Ajak Masyarakat Jaga Kondusivitas Jelang Pilkada Serentak 2024
    Polresta Cirebon Respon Cepat Tindak Lanjuti informasi dari Video Viral Sweeping Rumah Makan Padang
    Cegah Tawuran Siang Hari, Polsek Talun Lakukan Patroli Siang
    Cegah Gangguan Kamtibmas Jelang Pilkada Serentak 2024, Polsek Susukan Laksanakan Patroli Alat Peraga Kampanye
    Upaya Pencegahan Kenakalan Remaja dikalangan Para Pelajar Police Goes Too School kembali dilakukan oleh jajaran Polsek Karangsembung.
    Dalam rangka meningkatkan ketertiban dan kelancaran lalu lintas pada jam-jam sibuk /masuk anak sekolah pagi hari, Polsek Ciwaringin Polresta Cirebon menggelar kegiatan pengaturan (gatur) jalan. Kegiatan ini bertujuan untuk membantu para pengendara, baik pekerja yang berangkat ke kantor maupun siswa yang menuju sekolah, 
    Roadshow Wawasan Kebangsaan Idensos Densus 88 AT Polri Satgaswil Jabar di SMAN 1 Dukupuntang
    Tokoh Masyarakat Desa Karangmalang Polsek Karangsembung Bapak Ardi Ajak Masyarakat Jaga Kondusivitas Jelang Pilkada Serentak 2024
    Kuwu Desa Balad Kec. Dukupuntang Ajak Masyarakat Jaga Kondusivitas Jelang Pilkada Serentak 2024
    Polresta Cirebon Respon Cepat Tindak Lanjuti informasi dari Video Viral Sweeping Rumah Makan Padang
    Melalui program Police Goes To School, Kapolsek Sumber sambangi Pelajar cegah Kenakalan Remaja
    Kegiatan Binrohtal dan Do'a Bersama di Mapolsek Gebang.
    Respon Cepat Polsek Talun Bubarkan Kerumunan Pelajar
    Personil Polsek Plered Monitoring giat Takbir Keliling di malam Hari Raya Idul Fitri 1445 H, di Ds. Panemvahan kec. Plered
    Sinergitas Babinsa dan Bhabinkamtibmas Desa Balerante dalam penyaluran beras.

    Ikuti Kami