Pasca libur lebaran Anggota Polsek Losari Polresta Cirebon sampaikan pesan kamtibmas saat pengamanan obyek vital bank BNI

    Pasca libur lebaran Anggota Polsek Losari Polresta Cirebon sampaikan pesan kamtibmas saat pengamanan obyek vital bank BNI
    KAB. CIREBON -   Guna mencegah hal hal yang tidak di inginkan terjadi di kantor transaksi keuangan paska libur lebaran, anggota Polsek Losari Polresta Cirebon di bawah kendali Kapolsek Losari Kompol Edi Baryana, Amd, melaksanakan pengamanan obyek vital bank BNI yang ada di wilayah hukum Polsek Losari untuk menyampaikan himbauan serta pesan-pesan kamtibmas kepada satpam kantor BNI Kcp Losari, Rabu pagi (24/04/2024). Kantor Bank BNI Kcp Losari merupakan obyek vital yang ada di wilayah hukum Polsek Losari, perlu di amankan oleh polsek Losari, guna mencegah terhadap hal hal yang tidak di inginkan, seperti perampokan maupun kejahatan lainnya, oleh karena itu perlunya kehadiran Patroli dari Polsek Losari di tengah tengah masyarakat demi terciptanya situasi kamtibmas yang aman dan kondusif. Sewaktu sambang pengamanan dan patroli anggota Polsek Losari menyampaikan himbauan dan pesan kamtibmas kepada satpam penjaga kantor BNI Kcp Losari untuk selalu waspada dan hati terhadap orang yang belum di kenal ataupun yang mencurigakan berada di sekitar Bank BNI, kalau perlu datangi tanyakan keperluannya. “Bila ada ancaman segera bunyikan alarm di pegadaian supaya sekitar lokasi tahu tanda bahaya Dan menghubungi polsek Losari untuk di tindak lanjuti, “ungkap Kapolsek Losari Kompol Edi Baryana, Amd

    polresta cirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Patroli Dialogis di malam hari Polsek Plered...

    Artikel Berikutnya

    Patroli Sambang serta Dialogis polsek Kaliwedi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    TV Parlemen Live Streaming
    Patroli Siskamling Polsek Gebang Polresta Cirebon ajak warga cegah kejahatan malam
    Datangi Pos Kamling Personil Polsek Waled Polresta Cirebon Sampaikan Pesan Kamtibmas.
    Sinergitas TNI - Polri Patroli Sambang serta Dialogis Polsek Kaliwedi Polresta Cirebon ciptakan kamtibmas yang aman dan kondusif
    PH. Pagi Polsek Plered Polresta Cirebon Pengaturan Lalu-lintas di depan SDN3 Tegalsari Plered menyebersngkan anak-anak Sekolah.

    Ikuti Kami