Kapolresta Cirebon Bersama Forkopimda Laksanakan Monitoring TPS Pilkada Serentak 2024

    Kapolresta Cirebon Bersama Forkopimda Laksanakan Monitoring TPS Pilkada Serentak 2024
    CIREBON - Kapolresta Cirebon, Kombes Pol Sumarni, S.I.K, S.H, M.H, melaksanakan monitoring TPS Pilkada Serentak 2024, Rabu (27/11/2024). Monitoring tersebut dilaksanakan bersama PJ Bupati Cirebon dan Forkopimda lainnya di sejumlah TPS di wilayah Kabupaten Cirebon.  "Kami mengecek bahwa seluruh personel Polresta Cirebon siap melaksanakan tugas dengan baik. Keselamatan dan keamanan seluruh pemilih serta kelancaran pelaksanaan Pilkada Serentak 2024 menjadi prioritas utama kami, , " ujar Kombes Pol Sumarni, S.I.K, S.H, M.H. Polri bersama TNI  dan seluruh steakholder lainnya siap memberikan jaminan keamanan, kelancaran bagi masyarakat Kabupaten Cirebon sehingga dapat memberikan hak pilihnya di dalam Pilkada Serentak 2024. Bahkan, para personel juga telah disebar ke seluruh Tempat Pemungutan Suara (TPS) se-Kabupaten Cirebon. Pihaknya juga turut memberikan arahan kepada personel Polri terkait tugas dan tanggung jawabnya dalam pengamanan TPS Pilkada Serentak 2024. Mereka diminta untuk tetap menjaga netralitas, profesionalisme, dan bekerja sama dengan instansi terkait dalam menjaga keamanan dan ketertiban. Ia berpesan kepada seluruh personel yang ditugaskan dalam pengamanan TPS Pilkada Serentak 2024 untuk maksanakan seluruh kegiatan pengamanan dengan berintegritas dan bekerja dengan sepenuh hati serta tetap menjaga netralitasnya. "Pelaksanaan Pilkada Serentak 2024 di wilayah Kabupaten Cirebon diharapkan berlangsung dengan lancar dan aman. Polresta Cirebon dan instansi terkait lainnya berkomitmen untuk memberikan pengamanan terbaik demi terciptanya pesta demokrasi yang demokratis dan transparan, " kata Kombes Pol Sumarni, S.I.K, S.H, M.H. Petugas Sie Dokkes Polresta Cirebon juga turut melakukan pemeriksaan kesehatan bagi petugas yang berjaga di TPS TPS sebagai bentuk dukungan agar kesehatan para petugas selalu prima

    polrestacirebon
    Panji Rahitno

    Panji Rahitno

    Artikel Sebelumnya

    Wakapolresta Cirebon AKBP Imara Utama. SIK,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Panglima TNI Dampingi Menkopolkam Monitoring Pilkada Serentak Tahun 2024
    Kunker Pangkogabwilhan I Ke Tanjung Balai Karimun, Tinjau Pilkada Serentak di Wilayah Perbatasan
    Sinergitas TNI - POLRI, Petugas PPS, dan PKD Lakukan Pengawalan Dalam Pendistribusian Logistik Pilkada Dari PPS kelurahan Kemantren ke tiap-tiap TPS wilayah kelurahan Kemantren Kecamatan Sumber Kabupaten Cirebon.
    Pantau Situasi Kamtibmas, Bhabinkamtibmas Lakukan Sambang Desa Binaan dalam rangka Coolingsitem Pilkada serentak 2024
    Monitor Giat Pengecekan TPS 01 Desa Tegalkarang oleh Forkopimda Kab. Cirebon.
    Kawal tiap tahapan Pilkada serentak 2024, Polsek Lemahabang rutin laksanakan Patroli Alat Peraga Kampanye, kantor PPK dan kantor Panwascam
    Polsek Sedong Meningkatkan Patroli Jelang Pilkada Serentak Tahun 2024, Tangkal dan cegah perusakan APK Pilkada.
    Kapolsek Karangsembung Gelar Jumat Curhat Bersama dengan Perangkat desa Toko Masyarakat dan Warga desa Seuseupan sekaligus menyampaikan pesan kamtibmas guna Menciptakan Suasana Kondusifitas di Lingkungan Cooling System menjelang pilkada serentak 2024.
    Puluhan Personel Polresta Cirebon Jalani Tes Urine
    Polresta Cirebon Respon Cepat Tindak Lanjuti informasi dari Video Viral Sweeping Rumah Makan Padang
    Cegah Tawuran Siang Hari, Polsek Talun Lakukan Patroli Siang
    Sinergitas TNI - POLRI, Petugas PPS, dan PKD Lakukan Pengawalan Dalam Pendistribusian Logistik Pilkada Dari PPS kelurahan Kemantren ke tiap-tiap TPS wilayah kelurahan Kemantren Kecamatan Sumber Kabupaten Cirebon.
    Melalui program Police Goes To School, Kapolsek Sumber sambangi Pelajar cegah Kenakalan Remaja
    Kegiatan Binrohtal dan Do'a Bersama di Mapolsek Gebang.
    Respon Cepat Polsek Talun Bubarkan Kerumunan Pelajar
    Personil Polsek Plered Monitoring giat Takbir Keliling di malam Hari Raya Idul Fitri 1445 H, di Ds. Panemvahan kec. Plered
    Sinergitas Babinsa dan Bhabinkamtibmas Desa Balerante dalam penyaluran beras.

    Ikuti Kami